clarapristiwari
Kategori : biologi - animalia kelas : sma pembahasan :
Jawaban:
Bentuk tubuh pipih dorsoventral adalah bentuk tubuh yang pipih sehingga akan membagi tubuh menjadi dua permukaan yaitu permukaan atas berupa dorsal atau punggung dan permukaan bawah berupa ventral atau perut.
Nah, penjelasan yang lebih detail terkait jawaban diatas adalah sebagai berikut:
Ciri tubuh dengan bentuk tubuh pipih dorsoventral ini dimiliki oleh cacing Planaria. Tubuhnya pipih dengan dua permukaan yaitu permukaan atas dan permukaan bawah.
Permukaan atas kita sebut sebagai punggung dalam bahasa latinnya kita sebut dengan istilah dorsal
Dan permukaan bawah kita sebut dengan perut dalam bahasa latinnya kita sebut dengan istilah ventral
gabungan kata dorsal dan ventralkemudian dikenal dengan istilah dorsoventral
kelas : sma
pembahasan :
Jawaban:
Nah, penjelasan yang lebih detail terkait jawaban diatas adalah sebagai berikut:
Permukaan atas kita sebut sebagai punggung dalam bahasa latinnya kita sebut dengan istilah dorsal
Dan permukaan bawah kita sebut dengan perut dalam bahasa latinnya kita sebut dengan istilah ventral
gabungan kata dorsal dan ventralkemudian dikenal dengan istilah dorsoventral