1). Jika berbagai arus listrik bertepatan di suatu titik,maka jumlah aljabar dari kekuatan arus-arus tersebut adalah (0) di titik pertepatan tadi.
2). Dalam suatu edaran arus listrik yang tertutup berlaku persamaan berikut"Jumlah aljabar dari hasil kali-hasil kali kekuatan arus dan tahanan disetiap bagian(dari edaran tersebut) adalah sama dgn jumlah aljabar dari gaya-gaya gerak listriknya.
Hukum Kirchoff(1875)
1). Jika berbagai arus listrik bertepatan di suatu titik,maka jumlah aljabar dari kekuatan arus-arus tersebut adalah (0) di titik pertepatan tadi.
2). Dalam suatu edaran arus listrik yang tertutup berlaku persamaan berikut"Jumlah aljabar dari hasil kali-hasil kali kekuatan arus dan tahanan disetiap bagian(dari edaran tersebut) adalah sama dgn jumlah aljabar dari gaya-gaya gerak listriknya.