firza1
Beberapa hal yang mesti termuat dalam dokumen AMDAL: 1. Pelingkupan (proses utk menemukan atau menetapkan dampak penting atau masalah utama dari suatu kegiatan terhadap lingkungannya) 2. Hasil proses pelingkupan 3. Klasifikasi dan prioritas 4. Lingkup wilayah studi yaitu : batas proyek, batas ekologis, batas sosial, batas administratif, batas wilayah studi.
1. Pelingkupan (proses utk menemukan atau menetapkan dampak penting atau masalah utama dari suatu kegiatan terhadap lingkungannya)
2. Hasil proses pelingkupan
3. Klasifikasi dan prioritas
4. Lingkup wilayah studi yaitu : batas proyek, batas ekologis, batas sosial, batas administratif, batas wilayah studi.