Apa saja yang termasuk dalam kategori potensi sumber daya pertanian? jelaskan bagaimana cara pelestariannya
NRGEO
Tanah yang subur dengan kandungan hara tinggi, sumber air yang cukup untuk pengairan, kondisi iklim yang mendukung misalnya curah hujan. Tanah: dilestarikan dengan cara konservasi Mekanik seperti terasering/sengkedan(menahan tanah-air dr erosi), crop rotation(mencegah hilangnya unsur hara tertentu) Sumber air: menjaga daerah resapan(tangkapan hujan)
Tanah: dilestarikan dengan cara konservasi Mekanik seperti terasering/sengkedan(menahan tanah-air dr erosi), crop rotation(mencegah hilangnya unsur hara tertentu)
Sumber air: menjaga daerah resapan(tangkapan hujan)