KayzhenKegiatan produksi merupakan suatu kegiatan ekonomi yang menghasilkan barang dalam memenuhi kebutuhan manusia.
Contoh kegiatan produksi meliputi : - Pembuatan jenis produk makanan , seperti tempe ,tahu, tape, terasi, selai dan sebagainya - Pembuatan jenis produk minuman, seperti minuman ringan atau sering disebut sortdrink, teh , sirup, minuman herbal, dan lainnya. - Pembuatan jenis produk dalam kebutuhan sehari-hari ,seperti minyak rambut, parfum, obat-obatan, sabun, dan lain-lain.
Semoga membantu . . .
1 votes Thanks 4
arifahluwung
Kegiatan produksi adalah kegiatan menghasilkan barang dan jasa. Barang dan jasa di hasilkan dengan cara mengolah sumber daya yang tersedia. Orang yang melakukan kegiatan ekonomi ini di sebut produsen. Kegiatan produksi penduduk di suatu daerah bergantung pada sumber daya alam di daerah tersebut. Berikut contoh kegiatan produksi. a.Penduduk yang tinggal di daerah subur, kegiatan ekonominya bercocok tanam. Dengan bercocok tanam akan menghasilkan beras, sayur-sayuran dan buah-buahan contohnya di daerah ci anjur merupakan penghasil beras yang terbanyak. b.Penduduk yang tinggal di daerah pariwisata akan melakukan kegiatan yang berkaitan dengan pariwisata. Misalnya menjadi pemandu wisata atau menyiapkan jasa penginapan, sebagai contoh seperti di pelabuhan ratu sukabumi jawa barat.
Contoh kegiatan produksi meliputi :
- Pembuatan jenis produk makanan , seperti tempe ,tahu, tape, terasi, selai dan sebagainya
- Pembuatan jenis produk minuman, seperti minuman ringan atau sering disebut sortdrink, teh , sirup, minuman herbal, dan lainnya.
- Pembuatan jenis produk dalam kebutuhan sehari-hari ,seperti minyak rambut, parfum, obat-obatan, sabun, dan lain-lain.
Semoga membantu . . .
Kegiatan produksi penduduk di suatu daerah bergantung pada sumber daya alam di daerah tersebut. Berikut contoh kegiatan produksi.
a. Penduduk yang tinggal di daerah subur, kegiatan ekonominya bercocok tanam. Dengan bercocok tanam akan menghasilkan beras, sayur-sayuran dan buah-buahan
contohnya di daerah ci anjur merupakan penghasil beras yang terbanyak.
b. Penduduk yang tinggal di daerah pariwisata akan melakukan kegiatan yang berkaitan dengan pariwisata. Misalnya menjadi pemandu wisata atau menyiapkan jasa penginapan, sebagai contoh seperti di pelabuhan ratu sukabumi jawa barat.