Apa perbedaan penggunaan should dan must dalam bahasa inggris..??
CorneliusfrancShould itu artinya kan seharusnya maka should digunakan dalam kalimat saran, selain itu dalam bahasa inggrisada tingkat kekerasannya, dan should ada di tingkat paling lemah. Must itu harus maka itu kata yang paling keras.
12 votes Thanks 25
nidafada
ohh.. kyk kalo dlam bhasa jawa ada krama sama ngoko gtu..??
perdanavenerdi
"should" digunakan untuk memberikan saran: yang seharusnya/sebaiknya seseorang lakukan. Contoh: You look very tired. You should take a rest.
perdanavenerdi
"must" digunakan untuk:
(1) Menyatakan kepastian. Contoh: You've been travelling all day. You must be tired. [= Kamu pasti merasa lelah.]
(2) Menyatakan keharusan: yang seseorang harus lakukan. Contoh: I haven't spoken to Sarah for a long time. I must phone her. [= Bagi saya, ini merupakan keharusan: saya harus menelponnya.]
perdanavenerdi
"must" lebih sering dibandingkan dengan "have to". Bandingkan:
(a) I must study hard for my final exam. [= Yang digunakan adalah "must" karena kesadaran tentang kewajiban tersebut berasal dari diri saya sendiri, bukan diwajibkan oleh orang lain.
(b) I have to work from 7 a.m. to 4 p.m. every day. [= Yang digunakan adalah "have to" karena kesadaran tentang kewajiban tersebut bukan dari diri saya, tetapi dari atasan saya. Dengan kata lain, saya diwajibkan melakukannya.]
ikeayunda
Cuma penggunaannya aja yg beda. should itu lebih sopan dipakai dari pada must.
Must itu harus maka itu kata yang paling keras.