Apa pengertian dari : 1. Simpati 2. Motivasi 3. Empati 4. Sugesti 5. Imitasi
aqilaslsb2863
Simpati: suatu proses seseorang merasa tertarik terhadap pihak lain, sehingga mampu merasakan apa yang dialami, dilakukan dan diderita orang lain. empati : kemampuan untuk menyadari perasaan orang lain dan bertindak (sesuai) untuk membantu. sugesti : seseorang memberikan pandangan atau sikap imitasi : proses sosial atau tindakan seseorang untuk meniru orang lain, baik sikap penampilan, gaya hidupnya, bahkan apa-apa yang dimilikinya. motivasi : proses yang menjelaskan intensitas, arah, dan ketekunan seorang individu untuk mencapai tujuannya.
empati : kemampuan untuk menyadari perasaan orang lain dan bertindak (sesuai) untuk membantu.
sugesti : seseorang memberikan pandangan atau sikap
imitasi : proses sosial atau tindakan seseorang untuk meniru orang lain, baik sikap penampilan, gaya hidupnya, bahkan apa-apa yang dimilikinya.
motivasi : proses yang menjelaskan intensitas, arah, dan ketekunan seorang individu untuk mencapai tujuannya.