" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
Verified answer
Ans:Dalam bahasa Indonesia tumbuhan itu sering disebut pinus.
Tanaman ini masuk dalam kelompok tumbuhan konifer (divisi Pinophyta), terbukti dari daun-daunnya yang tipis dan berbentuk jarum, spesiesnya adalah Pinus sp.
Berikut adalah klasifikasinya:
// Kingdom: Plantae
// Divisi: Pinophyta
// Kelas: Pinopsida
// Ordo: Pinales
// Famili: Pinaceae
// Subfamili: Pinoideae
// Marga: Pinus