konstipasi atau sembelit terjadi ketika kotoran (feses) berada dalam rongga rektum selama periode yang tidak biasa bagi pasien. ketika kotoran (feses) tertahan di rongga rektum maka air yang terkandung dalam feses akan lebih banyak diserap usus, membuat feses menjadi lebih kering, keras, dan sulit dikeluarkandan terkadang nyeri untuk dikeluarkan.
Atau jika pasien secara berulang-ulang menghiraukan rangsangan mulas untuk Buang Air Besar atau menahan Buang Air Besar, maka otot rektum dan membran mukus menjadi tidak sensitif dengan keberadan feses. mekanisme normalnya ketika feses (kotoran) mengisi penuh rongga usus atau rektum maka dinding usus atau rektum akan teregang dan menyebabkan rangsangan untuk Buang Air Besar. Pada akhirnya rangsangan kuat Buang Air Besar di butuhkan untuk memproduksi dorongan usus ( gerakan peristaltik) untuk defekasi ( Buang air Besar). Konstipasi yang berkepanjangan disebut obstipasi.
0 votes Thanks 1
antonsptr12
Konstipasi atau sering disebut sembelit Kalau gak salah
konstipasi atau sembelit terjadi ketika kotoran (feses) berada dalam rongga rektum selama periode yang tidak biasa bagi pasien. ketika kotoran (feses) tertahan di rongga rektum maka air yang terkandung dalam feses akan lebih banyak diserap usus, membuat feses menjadi lebih kering, keras, dan sulit dikeluarkandan terkadang nyeri untuk dikeluarkan.
Atau jika pasien secara berulang-ulang menghiraukan rangsangan mulas untuk Buang Air Besar atau menahan Buang Air Besar, maka otot rektum dan membran mukus menjadi tidak sensitif dengan keberadan feses. mekanisme normalnya ketika feses (kotoran) mengisi penuh rongga usus atau rektum maka dinding usus atau rektum akan teregang dan menyebabkan rangsangan untuk Buang Air Besar. Pada akhirnya rangsangan kuat Buang Air Besar di butuhkan untuk memproduksi dorongan usus ( gerakan peristaltik) untuk defekasi ( Buang air Besar). Konstipasi yang berkepanjangan disebut obstipasi.
Kalau gak salah