rosmalasari
Pitch atau juga disebut dot pitch, adalah jarak antara pixel dan pixel berikutnya. Makin besar jaraknya, tampilan yang dihasilkan cenderung terlihat kasar (grainy).
2 votes Thanks 3
kkartikka
Pitch adalah frekuensi atau jumlah getaran per detik yang membentuk sebuah nada