rizkitamiko
Sel adalah pertemuan antara kolom dan baris. Misalnya Kolom B bertemu dengan 11, maka nama sel tersebut adalah B11.
4 votes Thanks 3
ARajjab
Sel pada Ms. Excel ialah perpotongan antara kolom dan baris yang memilikki sebuah nama. Nama dari sel diambil dari perpaduan antara kolom dan baris tersebut. Misalnya sebuah sel terdapat pada pertemuan kolom D dan baris 3, maka sel tersebut memilikki nama sel D3