Pantun merupakan puisi lama yang sangat dikenal oleh orang dulu atau sangat dikenal pada masyarakat lama. Pantun memiliki ciri-ciri seperti tiap bait terdiri dari empat baris dan setiap baris terdiri atas 4-6 kata atau 8-12 suku kata. Baris pertama dan kedua disebut dengan sampiran dan baris ketiga dan keempat disebut dengan isi.
Ciri-Ciri Pantun
Berikut adalah beberapa ciri-ciri pantun dan penjelasannya meliputi aspek baris/larik, suku kata, sampiran, isi dan rima/sajak.
-Terdiri dari 4 baris/larik
-Satu baris terdiri dari 8 sampai 12 suku kata
-Baris pertama dan kedua pantun adalah sampiran
-Baris ketiga dan keempat pantun adalah isi
-Memiliki sajak/rima dengan pola a-b-a-b atau a-a-a-a
Jawaban:
Pengertian Pantun
Pantun merupakan puisi lama yang sangat dikenal oleh orang dulu atau sangat dikenal pada masyarakat lama. Pantun memiliki ciri-ciri seperti tiap bait terdiri dari empat baris dan setiap baris terdiri atas 4-6 kata atau 8-12 suku kata. Baris pertama dan kedua disebut dengan sampiran dan baris ketiga dan keempat disebut dengan isi.
Ciri-Ciri Pantun
Berikut adalah beberapa ciri-ciri pantun dan penjelasannya meliputi aspek baris/larik, suku kata, sampiran, isi dan rima/sajak.
-Terdiri dari 4 baris/larik
-Satu baris terdiri dari 8 sampai 12 suku kata
-Baris pertama dan kedua pantun adalah sampiran
-Baris ketiga dan keempat pantun adalah isi
-Memiliki sajak/rima dengan pola a-b-a-b atau a-a-a-a
Jawaban:
Pantun adalah bentuk puisi lama yang biasanya tersusun berkepanjangan 4 baris yang bersajak a-b-a-b
Ciri² pantun:
Satu bait pantun terdiri dari 4 baris
Baris 1 serta 2 adalah sampiran
Sedangkan baris 3 serta 4 merupakan isi
Satu bait terdiri dari 8 sampai dengan 12 suku kata
#backtoschool2019