Masa Transisi adalah peralihan dari satu keadaan, tindakan, kondisi, tempat dan sebagainya ke keadaaan, tindakan, kondisi atau tempat lain.Masa transisi juga diartikan sebagai masa pergantian yang ditandai dari perubahan fase awal ke fase yang baru.
Biasanya masa transisi keadaan belum stabil, belum benar-benar meninggalkan yang lama dan sebelum sepenuhnya beradaptasi dengan yang baru. Contohnya, musim pancaroba yang terjadi karena ketika peralihan dua musim seperti peralihan antara musim hujan dan musim kemarau. Atau sebaliknya. Pada saat musim peralihan tersebut biasanya sering terjadi badai, angin yang bertiup sangat kencang, dan hujan yang sangat deras. Karena perubahan cuaca drastic tersebut maka banyak orang yang jatuh sakit seperti pilek dan batuk.
Masa transisi dalam demografi yaitu suatu teori yang menjelaskan tentang perubahan pada struktur penduduk di suatu wilayah yagn ditandai dengan besarnya perubahan tingkat fertilitas dan mortalitas.
Jika perubahan sosial menyangkut nilai dan norma sosial, maka akan terjadi masa transisi sampai norma baru yang menggantikan norma lama tersebut terinternalisasi dalam masyarakat. Pada masa transisi ini, terjadi disharmonisasi.
PEMBAHASAN:
Pada masa transisi. kehidupan desa sudah sangat maju, isolasi kehidupan masih ada namun mayoritas masyarakat sudah mulai terbebas dari isolasi, seiring bebasnya isolasi ini pengunaan media informasipun sudah mulai merata, namun secara geografis masyarakat tradisional hidup didaerah pinggiran kota bukan ditengah kota yang penuh dengan arus multibudaya dan pengetahuan yang terjadi akibat interaksi antar manusia yang membawa budaya dan kebiasaan masing-masing. akibat interaksi ini terjadlah asimilasi dan melahirkan kebudayaan kota yang inovatif lebih beragam dan dinamis. sedangkan masyarakat tradisional masih memegang teguh budaya dan pola sistem sosial lamanya dan menerima budaya kota yang inovatif namun masih setengah-setengah. masyarakat tradisional masih memegang erat pola kekerabatan tetapi sudah mulai terlihat individualis, seiring waktu pada masa transisi ini akan mulai terjadi proses asimilasi secara budaya dan social namun masih setengah-setengah.
Masyarakat transisi ialah masyarakat yang mengalami perubahan dari suattu masyarakat ke masyarakat yang lainnya. Misalnya masyarakat pedesaan yang mengalami transisi ke arah kebiasaan kota, yaitu pergeseran tenaga kerja dari pertanian, dan mulai masuk ke sektor industri.
Ciri-ciri masyarakat transisi antara lain a. Adanya pergeseran dalam bidang, misalnya pekerjaan, seperti pergeseran dari tenaga kerja pertanian ke sektor industri b. Adanya pergeseran pada tingkat pendidikan. Di mana sebelumnya tingkat pendidikan rendah, tetapi menjadi sekrang mempunya tingkat pendidikan yang meningkat. c. Mengalami perubahan ke arah kemajuan d. Masyarakat sudah mulai terbuka dengan perubahan dan kemajuan jaman. e. Tingkat mobilitas masyarakat tinggi. f. Biasanya terjadi pada masyarakat yang sudah memiliki akses ke kota misalnya jalan raya.
Mata pelajaran: IPS Sejarah
Kelas: X SMA
Kategori: Perilaku Menyimpang
Kode Kategori berdasarkan kurikulum KTSP: 12.3.3
Kata kunci: transisi
JAWABAN:
Masa Transisi adalah peralihan dari satu keadaan, tindakan, kondisi, tempat dan sebagainya ke keadaaan, tindakan, kondisi atau tempat lain. Masa transisi juga diartikan sebagai masa pergantian yang ditandai dari perubahan fase awal ke fase yang baru.
Biasanya masa transisi keadaan belum stabil, belum benar-benar meninggalkan yang lama dan sebelum sepenuhnya beradaptasi dengan yang baru. Contohnya, musim pancaroba yang terjadi karena ketika peralihan dua musim seperti peralihan antara musim hujan dan musim kemarau. Atau sebaliknya. Pada saat musim peralihan tersebut biasanya sering terjadi badai, angin yang bertiup sangat kencang, dan hujan yang sangat deras. Karena perubahan cuaca drastic tersebut maka banyak orang yang jatuh sakit seperti pilek dan batuk.
Masa transisi dalam demografi yaitu suatu teori yang menjelaskan tentang perubahan pada struktur penduduk di suatu wilayah yagn ditandai dengan besarnya perubahan tingkat fertilitas dan mortalitas.
Jika perubahan sosial menyangkut nilai dan norma sosial, maka akan terjadi masa transisi sampai norma baru yang menggantikan norma lama tersebut terinternalisasi dalam masyarakat. Pada masa transisi ini, terjadi disharmonisasi.
PEMBAHASAN:
Pada masa transisi. kehidupan desa sudah sangat maju, isolasi kehidupan masih ada namun mayoritas masyarakat sudah mulai terbebas dari isolasi, seiring bebasnya isolasi ini pengunaan media informasipun sudah mulai merata, namun secara geografis masyarakat tradisional hidup didaerah pinggiran kota bukan ditengah kota yang penuh dengan arus multibudaya dan pengetahuan yang terjadi akibat interaksi antar manusia yang membawa budaya dan kebiasaan masing-masing. akibat interaksi ini terjadlah asimilasi dan melahirkan kebudayaan kota yang inovatif lebih beragam dan dinamis. sedangkan masyarakat tradisional masih memegang teguh budaya dan pola sistem sosial lamanya dan menerima budaya kota yang inovatif namun masih setengah-setengah. masyarakat tradisional masih memegang erat pola kekerabatan tetapi sudah mulai terlihat individualis, seiring waktu pada masa transisi ini akan mulai terjadi proses asimilasi secara budaya dan social namun masih setengah-setengah.
Masyarakat transisi ialah masyarakat yang mengalami perubahan dari suattu masyarakat ke masyarakat yang lainnya. Misalnya masyarakat pedesaan yang mengalami transisi ke arah kebiasaan kota, yaitu pergeseran tenaga kerja dari pertanian, dan mulai masuk ke sektor industri.
Ciri-ciri masyarakat transisi antara lain
a. Adanya pergeseran dalam bidang, misalnya pekerjaan, seperti pergeseran dari tenaga kerja pertanian ke sektor industri
b. Adanya pergeseran pada tingkat pendidikan. Di mana sebelumnya tingkat pendidikan rendah, tetapi menjadi sekrang mempunya tingkat pendidikan yang meningkat.
c. Mengalami perubahan ke arah kemajuan
d. Masyarakat sudah mulai terbuka dengan perubahan dan kemajuan jaman.
e. Tingkat mobilitas masyarakat tinggi.
f. Biasanya terjadi pada masyarakat yang sudah memiliki akses ke kota misalnya jalan raya.