Apa itu epos gilgamesh? dan apa isi yang tercantum di dalamnya?
yuiozawa
Epic of Gilgamesh, merupakan epik puisi dari Mesopotamia, karya sastra awal yang masih ada. Kisah ini adalah tentang persahabatan antara Gilgamesh dan Enkidu. Enkidu adalah sosok ciptaan dewa-dewa. Dia hidup di alam liar, para dewa menciptakannya untuk menandingi Gilgamesh yang senantiasa menindas orang-orang Uruk. Mereka melakukan perjalanan bersama ke Cedar Mountain untuk mengalahkan Humbaba, monster penjaga gunung. Kemudian mereka membunuh Banteng Surga, yang dikirim Dewi Ishtar untuk menghukum Gilgamesh. Akibat perbuatan itu, dewa-dewa menghukum mati Enkidu.