Apa arti deskripsi umum dan deskripsi bagian itu dan berikan contoh!
soneaway
Definisi umum: bagian dari teks yang berisi definisi sesuatu yang ingin di jelaskan. dengan menggunakan kata kunci adalah, merupakan, yaitu. Contoh : Lingkungan hidup adalah segala sesuatu yang adadi sekitar manusia dan berhubungan timbal balik.Lingkungan hidup ini mencakupi benda hidupdan benda mati. Benda hidup perlu makanan danberkembang biak seperti manusia, binatang, dantumbuhan. Benda mati antara lain tanah, air, api,batu, dan udara. Jika terpelihara dengan baik,lingkungan hidup itu dapat menciptakan masyarakatyang sehat, aman, tenteram, lahir dan batin. (diambil dari buku kls 7 bahasa indonesia kk13 edisi revisi)
deskripsi bagian: penggambaran secara jelas dan detail tentang yang ingin dijelaskan. contoh : Indonesia merupakan paru-paru dunia kedua.Indonesia memiliki hutan lebat yang memberikanbanyak oksigen. Di negara ini terdapat tumbuhandan hewan yang khas, seperti matoa, kayu cendana,burung cendrawasih, orang utan, dan komodo. (diambil dari buku kls 7 bahasa indonesia kk13 edisi revisi)
Contoh :
Lingkungan hidup adalah segala sesuatu yang adadi sekitar manusia dan berhubungan timbal balik.Lingkungan hidup ini mencakupi benda hidupdan benda mati. Benda hidup perlu makanan danberkembang biak seperti manusia, binatang, dantumbuhan. Benda mati antara lain tanah, air, api,batu, dan udara. Jika terpelihara dengan baik,lingkungan hidup itu dapat menciptakan masyarakatyang sehat, aman, tenteram, lahir dan batin.
(diambil dari buku kls 7 bahasa indonesia kk13 edisi revisi)
deskripsi bagian: penggambaran secara jelas dan detail tentang yang ingin dijelaskan.
contoh : Indonesia merupakan paru-paru dunia kedua.Indonesia memiliki hutan lebat yang memberikanbanyak oksigen. Di negara ini terdapat tumbuhandan hewan yang khas, seperti matoa, kayu cendana,burung cendrawasih, orang utan, dan komodo.
(diambil dari buku kls 7 bahasa indonesia kk13 edisi revisi)