The Last Airbender artinya Pengendali Udara Terakhir. Julukan ini merujuk pada Aang, seorang rahib kecil yang dikenal juga dengan julukan Avatar. Usianya 112 tahun dan ia berasal dari golongan/kaum Pengembara Udara dari bangsa Pengendali Udara.
✎ Jawaban Panjang
Aang yang dijuluki The Last Airbender adalah karakter fiksi dalam serial Avatar: The Legend of Aang yang tayang saluran TV khusus anak anak Nickelodeon. Nama lain serial ini adalah Avatar: The Last Airbender dan Avatar: The Bender of the Four Elements versi Bulgaria.
Tokoh Aang yang menjadi pengendali udara terakhir usianya sebenarnya baru 12 tahun. Namun ia sempat tertidur dalam bebatuan es selama kurang lebih 100 tahun. Ia melewatkan peperangan antara bangsa pengendali api melawan bangsa pengendali udara, air dan tanah. Aang ditakdirkan sebagai Avatar yang mampu menguasai semua elemen hidup yakni api, air, udara dan tanah. Untuk menghentikan peperangan, ia bertualang untuk mempelajari semua elemen tersebut.
✎ Jawaban Pendek
The Last Airbender artinya Pengendali Udara Terakhir. Julukan ini merujuk pada Aang, seorang rahib kecil yang dikenal juga dengan julukan Avatar. Usianya 112 tahun dan ia berasal dari golongan/kaum Pengembara Udara dari bangsa Pengendali Udara.
✎ Jawaban Panjang
Aang yang dijuluki The Last Airbender adalah karakter fiksi dalam serial Avatar: The Legend of Aang yang tayang saluran TV khusus anak anak Nickelodeon. Nama lain serial ini adalah Avatar: The Last Airbender dan Avatar: The Bender of the Four Elements versi Bulgaria.
Tokoh Aang yang menjadi pengendali udara terakhir usianya sebenarnya baru 12 tahun. Namun ia sempat tertidur dalam bebatuan es selama kurang lebih 100 tahun. Ia melewatkan peperangan antara bangsa pengendali api melawan bangsa pengendali udara, air dan tanah. Aang ditakdirkan sebagai Avatar yang mampu menguasai semua elemen hidup yakni api, air, udara dan tanah. Untuk menghentikan peperangan, ia bertualang untuk mempelajari semua elemen tersebut.