Apa arti dari proporsi menurut kamus besar bahasa indonesia
Lanithyaz
1. perbandingan (misal : proporsi antara yang lulus dengan yang tidak lulus adalah 3 banding 2) 2. bagian (misal : pemerintah merasa perlu menempatkan fungsi pengawasan pada proporsi yang semestinya) 3. perimbangan (misal : sesuai dengan proporsi)
2. bagian (misal : pemerintah merasa perlu menempatkan fungsi pengawasan pada proporsi yang semestinya)
3. perimbangan (misal : sesuai dengan proporsi)