Arti dhollan dalam surah ad dhuha adalah bingung atau tersesat, sebagimana saat belum turun wahyu Rasulullah kebingungan dengan kebenaran yang harus diikuti dan sebagaiman saat beliau tersesat dijalan kota mekkah ALLAh tunjukan jalan kembali.
PEMBAHASAN
halo adik-adik , ini surah Surat Ad-Duha yang akan kakak tuliskna dibawah yaa
1. وَالضُّحَىٰ
________________________________________
Demi waktu matahari sepenggalahan naik,
2. وَاللَّيْلِ إِذَا سَجَىٰ
________________________________________
dan demi malam apabila telah sunyi (gelap),
3. مَا وَدَّعَكَ رَبُّكَ وَمَا قَلَىٰ
________________________________________
Tuhanmu tiada meninggalkan kamu dan tiada (pula) benci kepadamu.
4. وَلَلْآخِرَةُ خَيْرٌ لَكَ مِنَ الْأُولَىٰ
________________________________________
Dan sesungguhnya hari kemudian itu lebih baik bagimu daripada yang sekarang (permulaan).
5. وَلَسَوْفَ يُعْطِيكَ رَبُّكَ فَتَرْضَىٰ
________________________________________
Dan kelak Tuhanmu pasti memberikan karunia-Nya kepadamu, lalu (hati) kamu menjadi puas.
6. أَلَمْ يَجِدْكَ يَتِيمًا فَآوَىٰ
________________________________________
Bukankah Dia mendapatimu sebagai seorang yatim, lalu Dia melindungimu?
7. وَوَجَدَكَ ضَالًّا فَهَدَىٰ
________________________________________
Dan Dia mendapatimu sebagai seorang yang bingung, lalu Dia memberikan petunjuk.
8. وَوَجَدَكَ عَائِلًا فَأَغْنَىٰ
________________________________________
Dan Dia mendapatimu sebagai seorang yang kekurangan, lalu Dia memberikan kecukupan.
9. فَأَمَّا الْيَتِيمَ فَلَا تَقْهَرْ
________________________________________
Sebab itu, terhadap anak yatim janganlah kamu berlaku sewenang-wenang.
10. وَأَمَّا السَّائِلَ فَلَا تَنْهَرْ
________________________________________
Dan terhadap orang yang minta-minta, janganlah kamu menghardiknya.
11. وَأَمَّا بِنِعْمَةِ رَبِّكَ فَحَدِّثْ
________________________________________
Dan terhadap nikmat Tuhanmu, maka hendaklah kamu siarkan.
Nah adik-adik yang sholeh dan sholeha, kata dhollan terdapat dalam surah ad “dhuha” ayat 7, yang artinya “bingung” atau ada pula yang mengartikannya “tersesat”. Adik-adik beberapa waktu lalu sempat viral ada seorang dai yag mengatakan bahwa maksudnya dalah Rasulullah sesat, sesatnya Rasulullah ia katakan seperti sesatnya manusia yang tidak tahu agama, sesatnya orang jahil. Ini SALAH BESAR. Sungguh ALLAH telah menjaga Rasulullah dari kesesatan dan kejahilan seperti sesatnyha orang-orang kafir. Rasulullah itu terjaga nasabnya dan terjaga hatinya. Yang benar arti kaa dhollan ini adalah sebagaimana tafsir ulama yaitu :
1. Kebingungan atas syariat yang harus dikerjakan dalam beramal sholeh sebelum beliau mendapat wahyu, yang kemudian ALLAH menunjkan kepada beliau
2. Kebingungan dalam menerima kebenaran yang dapt dicapai dengan akal, karena saat itu Rasulullah tidak meyakini bahwa menyembah berhala serta syairat-syariat yang dijalankan bangsa arab adalah syariat yang benar, kemudian ALLAH memberikan taufik kepada beliau
3. Tersesat ketika beliau masih muda di jalanan kota mekkah, kemudian ALLAH kirimkan malaikat untuk menunjukan arah pulang kepada beliau sehingga beliua tidak tersesat lagi
Wallahualam bishowab
PELAJARI LEBIH LANJUT
Demikian jawaban kakak, semoga dapat membantu, nah adik-adik untuk soal-soal perkara agama lain, adik-adik bisa cek link dibawah ini yaa. Insha ALLAH jawaban-jawabannya khair karena sudah terverifikasi oleh team brainly . cekidot !
Verified answer
Arti dhollan dalam surah ad dhuha adalah bingung atau tersesat, sebagimana saat belum turun wahyu Rasulullah kebingungan dengan kebenaran yang harus diikuti dan sebagaiman saat beliau tersesat dijalan kota mekkah ALLAh tunjukan jalan kembali.
PEMBAHASAN
halo adik-adik , ini surah Surat Ad-Duha yang akan kakak tuliskna dibawah yaa
1. وَالضُّحَىٰ
________________________________________
Demi waktu matahari sepenggalahan naik,
2. وَاللَّيْلِ إِذَا سَجَىٰ
________________________________________
dan demi malam apabila telah sunyi (gelap),
3. مَا وَدَّعَكَ رَبُّكَ وَمَا قَلَىٰ
________________________________________
Tuhanmu tiada meninggalkan kamu dan tiada (pula) benci kepadamu.
4. وَلَلْآخِرَةُ خَيْرٌ لَكَ مِنَ الْأُولَىٰ
________________________________________
Dan sesungguhnya hari kemudian itu lebih baik bagimu daripada yang sekarang (permulaan).
5. وَلَسَوْفَ يُعْطِيكَ رَبُّكَ فَتَرْضَىٰ
________________________________________
Dan kelak Tuhanmu pasti memberikan karunia-Nya kepadamu, lalu (hati) kamu menjadi puas.
6. أَلَمْ يَجِدْكَ يَتِيمًا فَآوَىٰ
________________________________________
Bukankah Dia mendapatimu sebagai seorang yatim, lalu Dia melindungimu?
7. وَوَجَدَكَ ضَالًّا فَهَدَىٰ
________________________________________
Dan Dia mendapatimu sebagai seorang yang bingung, lalu Dia memberikan petunjuk.
8. وَوَجَدَكَ عَائِلًا فَأَغْنَىٰ
________________________________________
Dan Dia mendapatimu sebagai seorang yang kekurangan, lalu Dia memberikan kecukupan.
9. فَأَمَّا الْيَتِيمَ فَلَا تَقْهَرْ
________________________________________
Sebab itu, terhadap anak yatim janganlah kamu berlaku sewenang-wenang.
10. وَأَمَّا السَّائِلَ فَلَا تَنْهَرْ
________________________________________
Dan terhadap orang yang minta-minta, janganlah kamu menghardiknya.
11. وَأَمَّا بِنِعْمَةِ رَبِّكَ فَحَدِّثْ
________________________________________
Dan terhadap nikmat Tuhanmu, maka hendaklah kamu siarkan.
Nah adik-adik yang sholeh dan sholeha, kata dhollan terdapat dalam surah ad “dhuha” ayat 7, yang artinya “bingung” atau ada pula yang mengartikannya “tersesat”. Adik-adik beberapa waktu lalu sempat viral ada seorang dai yag mengatakan bahwa maksudnya dalah Rasulullah sesat, sesatnya Rasulullah ia katakan seperti sesatnya manusia yang tidak tahu agama, sesatnya orang jahil. Ini SALAH BESAR. Sungguh ALLAH telah menjaga Rasulullah dari kesesatan dan kejahilan seperti sesatnyha orang-orang kafir. Rasulullah itu terjaga nasabnya dan terjaga hatinya. Yang benar arti kaa dhollan ini adalah sebagaimana tafsir ulama yaitu :
1. Kebingungan atas syariat yang harus dikerjakan dalam beramal sholeh sebelum beliau mendapat wahyu, yang kemudian ALLAH menunjkan kepada beliau
2. Kebingungan dalam menerima kebenaran yang dapt dicapai dengan akal, karena saat itu Rasulullah tidak meyakini bahwa menyembah berhala serta syairat-syariat yang dijalankan bangsa arab adalah syariat yang benar, kemudian ALLAH memberikan taufik kepada beliau
3. Tersesat ketika beliau masih muda di jalanan kota mekkah, kemudian ALLAH kirimkan malaikat untuk menunjukan arah pulang kepada beliau sehingga beliua tidak tersesat lagi
Wallahualam bishowab
PELAJARI LEBIH LANJUT
Demikian jawaban kakak, semoga dapat membantu, nah adik-adik untuk soal-soal perkara agama lain, adik-adik bisa cek link dibawah ini yaa. Insha ALLAH jawaban-jawabannya khair karena sudah terverifikasi oleh team brainly . cekidot !
4. Kisah-Kisah moral mengenai Al Quran !
cek disini brainly.co.id/tugas/16995203
5. Kaum yang mempunyai keyakinan bahwa Allah merasa lelah setelah membuat alam semesta dalam enam hari adalah !
cek disini brainly.co.id/tugas/16824826
6. Perihal Al Quran dalam ayat Al Furqon ayat 1.
Cek disini brainly.co.id/tugas/16824168
Oke adik adik Semangat! Jangan lupa jadikan jawaban TERBAIK !
.........................................................................................................................................................
DETAIL JAWABAN
Kelas : XI
Pelajaran : Agama
Kategori : bab 1 – Al Quran sebagai pedoman hidup
Kode : 11.14.1
Kata Kunci : tafsir surah ad dhuha, arti dhollah dalam surah ad dhuha