Apa akibat terjadinya perubahan rumusan pancasila dalam piagam jakarta.?
anastasya16Memperkuat posisi semangat Kebangsaan berdasarkan persepsi keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) di bawah ancaman perpecahan yang timbul karena semangat untuk mengubah kontrak sosial “Pancasila” yang kita kenal sekarang menjadi sebuah ideologi yang baru ataupun juga dalam melaksanakan peraturan-peraturan atau kebijaksanaan-kebijaksanaan yang cuman karena alasan “mayoritas” diaplikasikan biarpun jelas-jelas sangat bertentangan dengan Pancasila.