yaya123
Lobus frontalis bisa menyebabkan timbulnya apati, ceroboh, lalai dan kadang inkontinensia. Kerusakan luas yang mengarah ke bagian depan atau samping lobus frontalis menyebabkan perhatian penderita mudah teralihkan, kegembiraan yang berlebihan, suka menentang, kasar dan kejam; penderita mengabaikan akibat yang terjadi akibat perilakunya.
0 votes Thanks 1
myusron696
Gangguan pada pikiran, karena lobus frontalis utk betfikir