Apa akibat membuang limbah kesungai , pembakaran hutan , dan menangkap ikan menggunakan racun dan bahan peledak
venessa64
Kerusakan pada ekosistem dan rantai makanan
0 votes Thanks 0
fayzamarsha01
-Membuang limbah ke sungai dapat membuat perairan tercemar dan merusak ekosistem. -Pembakaran hutan dapat menyebabkan polusi udara, hilangnya habitat binatang dan menimbulkan penyakit saluran pernafasan bagi manusia. -Penangkapan ikan menggunakan racun/peledak dapat merusak terumbu karang dan ekosistem laut tidak seimbang. Semoga membantu