Andi sedang mendorong meja dengan gaya sebesar 25 N. Tapi, meja hanya bergerak sedikit. Kemudian, Rian dan Saka datang dan membantu Andi mendorong meja dengan gaya masing-masing sebesar 30 N dan 35 N. Maka, berapakah resultan gaya yang dihasilkan dari ketiga gaya tersebut?
tolong di jawab yaa, besok di bahas soalnya, please terimakasih
Andi, Rian, dan Saka masing-masing memberikan gaya sebesar 25 N, 30 N, dan 35 N.
Jadi, resultan gaya adalah jumlah dari ketiga gaya tersebut:
Resultan gaya = 25 N + 30 N + 35 N
= 90 N
Jadi, resultan gaya yang dihasilkan dari ketiga gaya tersebut adalah 90 N.