" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
Verified answer
Aritmatika SosialHarga jual = 500.000
U = 25%
Hbeli?
Hbeli itu selalu 100%.
Berarti , h jual nya 100+25 = 125% (krn untung)
Pakai spt konsep perbandingan..
dit/dik x a
Hbeli = 100/125 x 500.000
Hbeli = 100 x 4.000
Hbeli = Rp400.000,00
Verified answer
Pembahasan :--------------------
Diket : H.Jual = Rp.500.000 , Untung = 25%
Harga Jual = Rp.500.000
Harga Beli + Keuntungan = 500.000
H.Beli + (25/100 × H.Beli) = 500.000
(100 + 25) / 100 × H.Beli = 500.000
125/100 × H.Beli = 500.000
H.Beli = (500.000 × 100) / 125
H.Beli = 50.000.000 / 125
H.Beli = Rp.400.000
Semoga bisa bermanfaat