Akibat perang dunia ke 2 di bidang a)politik b)ekonomi c)sosial tolong bantuannya kawan
Rerezari
-Bidang Politik Akibat yang muncul di bidang politik setelah perang dunia II berakhir sebagai berikut:
1. Amerika serikat dan Rusia (Uni Soviet) sebagai pemenang dalam perang dunai II tumbuh menjadi negara raksasa, 2. Terjadinya perebutan pengaruh antara Amerika Serikat dan Uni Soviet yang menimbulkan perang dingin, 3. Munculnya politik mencari kawan yang dibentuk berdasarkan kepentingan keamanan bersama, 4. Munculnya politik memecah belah negara, dll. -Bidang Ekonomi Perang dunia II menghancurkan perekonomian negara didunia kecuali Amerika Serikat. Untuk menanamkan pengaruhnya dinegara Eropa dan yang lain. Misalnya Teruman Doctrine(1947), dll. Program-progam ini merupakan usaha untuk membendung berkembangnya komunisme. -Bidang Sosial Tugas UNRRA diantaranya: Memberi makanan kepada orang-orang yang terlantar, Mendirikan rumah sakit, Mengurus pengungsi dan menyatukan dengan keluarganya.
Akibat yang muncul di bidang politik setelah perang dunia II berakhir sebagai berikut:
1. Amerika serikat dan Rusia (Uni Soviet) sebagai pemenang dalam perang dunai II tumbuh menjadi negara raksasa,
2. Terjadinya perebutan pengaruh antara Amerika Serikat dan Uni Soviet yang menimbulkan perang dingin,
3. Munculnya politik mencari kawan yang dibentuk berdasarkan kepentingan keamanan bersama,
4. Munculnya politik memecah belah negara, dll.
-Bidang Ekonomi
Perang dunia II menghancurkan perekonomian negara didunia kecuali Amerika Serikat.
Untuk menanamkan pengaruhnya dinegara Eropa dan yang lain. Misalnya Teruman Doctrine(1947), dll. Program-progam ini merupakan usaha untuk membendung berkembangnya komunisme.
-Bidang Sosial
Tugas UNRRA diantaranya: Memberi makanan kepada orang-orang yang terlantar, Mendirikan rumah sakit, Mengurus pengungsi dan menyatukan dengan keluarganya.