April 2023 2 8 Report
Air permukaan adalah air hujan yang mengalir di permukaan bumi, yang berada pada tempat atau wadah atas permukaan daratan, yaitu sungai, rawa, bendungan, atau danau. Air permukaan dibedakan menjadi dua, yaitu air sungai dan air danau. Air sungai dan air danau dalam peng- gunaannya sebagai air bersih haruslah mengalami pengolahan yang sempurna. Hal itu karena air sungai mempunyai dera- jat pengotoran yang sangat tinggi. Adapun air danau kebanyakan berwarna karena adanya pembusukan zat-zat organik, misal asam humus yang larut dalam air yang me- nyebabkan berwarna kuning kecokelatan.
1. Paragraf di atas termasuk jenis teks .......
a. fiksi
b. cerita
c. imajinasi
d. nonfiksi

keterangan

siapa yg menjawab pertanyaan ini terlebih dahulu maka akan dijadikan jawaban tercedas✅

terimakasih karena telah menjawab pertanyaan ini​

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.