gumantinr
Kategori : Bahasa Indonesia - berpikir kritis dalam teks surat kelas : SMP IX
pembahasan: a) Uraikanlah maksud isi surat 1 dan surat 2 di atas! Isi surat 1 ⇒ Fiola menanyakan kabar Ozi dan memberitahu kalau Fiola akan datang ke desa karena ayah Fiola mengajaknya dalam rangka penyuluhan program Desa Bebas Api. Dan Fiola akan mengunjungi Ozi apabila Ozi tidak ada kesibukan. Isi surat 2 ⇒ Diah mengucapkan terima kasihnya kepada Ibu Ratna yang telah memberikan seragam untuk mengikuti cerdas cermat dan juga buku-buku. Diah akan berusaha menjadi anak yang pintar agar Danau Sempang tidak tergusur oleh perusahaan batu bara.
b) Mengapa Fiola mengirim surat kepada Ozi? Untuk menanyakan kabar Ozi dan memberitahukan kedatangannya c) Mengapa Diah mengirim surat? Untuk mengucapkan terima kasih kepada Ibu Ratna
kelas : SMP IX
pembahasan:
a) Uraikanlah maksud isi surat 1 dan surat 2 di atas!
Isi surat 1
⇒ Fiola menanyakan kabar Ozi dan memberitahu kalau Fiola akan datang ke desa karena ayah Fiola mengajaknya dalam rangka penyuluhan program Desa Bebas Api. Dan Fiola akan mengunjungi Ozi apabila Ozi tidak ada kesibukan.
Isi surat 2
⇒ Diah mengucapkan terima kasihnya kepada Ibu Ratna yang telah memberikan seragam untuk mengikuti cerdas cermat dan juga buku-buku. Diah akan berusaha menjadi anak yang pintar agar Danau Sempang tidak tergusur oleh perusahaan batu bara.
b) Mengapa Fiola mengirim surat kepada Ozi?
Untuk menanyakan kabar Ozi dan memberitahukan kedatangannya
c) Mengapa Diah mengirim surat?
Untuk mengucapkan terima kasih kepada Ibu Ratna