Adakah dalam sejarah Indonesia upaya untuk menggantikan Pancasila sebagai dasar negara?
varlord
Dalam sejarah Indonesia, setidaknya ada dua upaya yang hendak menggantikan posisi Pancasila sebagau dasar negara. Upaya pertama dari dari Partai Komunis Indonesia (PKI) dan upaya kedua datang dari pemberontakan DI/TII.
PKI adalah partai yang mengusung ideologi komunis. Ideologi komunis ini bertentangan dengan falsafah yang dikandung oleh Pancasila. Oleh sebab itu, PKI selalu berusaha untuk menghancurkan Pancasila. Salah satu upaya PKI tersebut adalah usaha kudeta yang membunuh 7 perwira tinggi militer Indonesia saat itu.
Gerakan kudeta ini kita kenal dengan istilah G30S/PKI. G30S/PKI berlangsung pada tanggal 30 September. Usaha menghancurkkan pancasila dan menggantinya dengan ideologi komunis ini gagal. Oleh sebab itu pada hari berikutnya yakni 1 Oktober kita peringati sebagai Hari Kesaktian Pancasila.
Upaya selanjutnya yang ingin menggantikan Pancasila adalah pemberontakan DI/TII. Gerakan ini hendak mendirikan Negara Islam Indonesia atau NII. Indonesia yang saat ini baru merdeka hendak diubah menjadi Negara teokrasi dengan berlandaskan ideologi agama islam. Dengan demikian, biasa dikatakan gerakan ini juga hendak menggantikan pancasila sebagai dasar Negara Republik Indonesia.
Untuk lebih memahami materi ini, silahkan simak penjelasan pada tautan berikut:
PKI adalah partai yang mengusung ideologi komunis. Ideologi komunis ini bertentangan dengan falsafah yang dikandung oleh Pancasila. Oleh sebab itu, PKI selalu berusaha untuk menghancurkan Pancasila. Salah satu upaya PKI tersebut adalah usaha kudeta yang membunuh 7 perwira tinggi militer Indonesia saat itu.
Gerakan kudeta ini kita kenal dengan istilah G30S/PKI. G30S/PKI berlangsung pada tanggal 30 September. Usaha menghancurkkan pancasila dan menggantinya dengan ideologi komunis ini gagal. Oleh sebab itu pada hari berikutnya yakni 1 Oktober kita peringati sebagai Hari Kesaktian Pancasila.
Upaya selanjutnya yang ingin menggantikan Pancasila adalah pemberontakan DI/TII. Gerakan ini hendak mendirikan Negara Islam Indonesia atau NII. Indonesia yang saat ini baru merdeka hendak diubah menjadi Negara teokrasi dengan berlandaskan ideologi agama islam. Dengan demikian, biasa dikatakan gerakan ini juga hendak menggantikan pancasila sebagai dasar Negara Republik Indonesia.
Untuk lebih memahami materi ini, silahkan simak penjelasan pada tautan berikut:
3 Usaha Untuk Merubah Pancasila Sebagai Dasar Negara brainly.co.id/tugas/3441353
Upaya Mengganti Pancasila Sebagai Dasar Negara brainly.co.id/tugas/2989752
• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •
Kode Soal : -
Kelas : VII (1 SMP)
Pelajaran : PPKN
Kategori : Pancasila Sebagai Dasar Negara
Kata Kunci : G30S, PKI, Pemberontakan, Syariat, Islam