Ada yang bisa jawab ga, ciri bahasa cerpen yang digunakan dalam penulisan cerpen dengan penjelasannya masing-masing.. katanya ada 10 ciri bahasa.. cuman saya cari ga dapt"..
lindalrz
1. Menggunakan penggambaran waktu lampau 2. Mencantumkan Penyebutan tokoh (nama, kata ganti, julukan, dan sebutan) 3. Menggunakan Kata-kata yang menggambarkan latar 4. Memuat kata-kata yang merujuk pada peristiwa yang dialami pelaku. 5. Menunjukan sudut pandang pengarang. 6. Menggunakan kata kiasan, majas atau bersayap 7. Bahasanya singkat, padat, dan jelas 8. Menggunakan konjungsi, kata kerja aksi, kata sifat 9. Menggunakan bahasa sugestif, naratif 10.Memuat kata-kata yang mendiskripsikan pelaku, penampilan fisik, dan kepribadiannya
2. Mencantumkan Penyebutan tokoh (nama, kata ganti, julukan, dan sebutan)
3. Menggunakan Kata-kata yang menggambarkan latar
4. Memuat kata-kata yang merujuk pada peristiwa yang dialami pelaku.
5. Menunjukan sudut pandang pengarang.
6. Menggunakan kata kiasan, majas atau bersayap
7. Bahasanya singkat, padat, dan jelas
8. Menggunakan konjungsi, kata kerja aksi, kata sifat
9. Menggunakan bahasa sugestif, naratif
10.Memuat kata-kata yang mendiskripsikan pelaku, penampilan fisik, dan kepribadiannya