Dalam kantong A terdapat 5 kelereng merah dan 3 kelereng putih, dalam kantong B terdapat 4 kelereng merah dan 6 kelereng hitam. Dari setiap kantong diambil satu kelereng secara acak. Peluang terambilnya kelereng putih dari kantong A dan kelereng hitam dari kantong B adalah ....
a. 39/40 b. 9/13 c. 9/40 d. 9/20 e. 7/9
zenshin
seingat saya caranya tinggal mengali peluang kantong a dan b jadi jawabannya banyak kelereng putih/ total kelereng kantong a x banyak kelereng hitam/ total kelereng kantong b = 3/8 x 6/10 = 9/40
18 votes Thanks 46
nianty
Dapat digaris bawahi dalam kalimat peluang terambilnya kelereng putih dari A dan kelereng hitam dari B. karena ' dan ' maka, P ( A n B ) = P ( A ) x P ( B ) Jadi, 3/8 x 6/10 = 18/80 = 9/40
banyak kelereng putih/ total kelereng kantong a x banyak kelereng hitam/ total kelereng kantong b = 3/8 x 6/10 = 9/40
Jadi, 3/8 x 6/10 = 18/80 = 9/40