Lapisan stratosphere merupakan lapisan yang sangat dingin, dan lapisan ini ditinggali oleh lapisan ozon. Nah sinar ultraviolet yang berasal dari matahari yang berbahaya bagi kehidupan makhluk hidup itu, dapat terlindungi oleh lapisan stratosfer ini. lapisan ozon itu akan mengalami kerusakan kalau manusia terus-menerus melakukan aktivitas dengan menggunakan bahan kimia.
d. stratosfer
pada lapisan stratosfer terdapat lapisan ozon yang berfungsi untuk melindungi bumi dari sinar ultraviolet.
Jawaban:
D stratosphere
Penjelasan :
Lapisan stratosphere merupakan lapisan yang sangat dingin, dan lapisan ini ditinggali oleh lapisan ozon. Nah sinar ultraviolet yang berasal dari matahari yang berbahaya bagi kehidupan makhluk hidup itu, dapat terlindungi oleh lapisan stratosfer ini. lapisan ozon itu akan mengalami kerusakan kalau manusia terus-menerus melakukan aktivitas dengan menggunakan bahan kimia.