8. Jika jari-jari permukaan kerucut terpancung adalah r=0,3m dan R=0,8m, serta tinggi kerucut terpancung h=1,2m, Tentukan volumenya. 9. Sebuah limas persegi terpancung dengan sisi masing-masing 20cm dan 10cm. Jika tinggi tegak lurus h=12cm, tentukan volumenya. 10. Sebuah menara pendingin berbentuk silinder, dibagian atas berbentuk kerucut terpancung seperti tampak pada gambar diatas. Diameter alas berukuran 28m dan diameter atas 14m. Tentukan volume ruang kosong dalam menara jika 30% dari ruangannya digunakan untuk menyimpan peralatan. #Tolong ya teman 3 soal aja sabtu dikumpul#
Syukriadi
Bab Bangun Ruang Sisi Lengkung Matematika SMA
pembahasan pada lampiran (mudah-mudahan tidak ada yang salah hitung)
Matematika SMA
pembahasan pada lampiran
(mudah-mudahan tidak ada yang salah hitung)