6. Larutan air kapur dengan pH = 12 apabila diuji dengan indikator fenolftalein maka warna yang terjadi adalah .... a. kuning b. merah c. biru d. tak berwarna
fatihahalhusna
Indikator fenolftalein (PP) warnanya bening apabila ditetesi dengan asam tidak berubah warna apabila ditetesi basa akan berubah warna menjadi merah (Jawab: B)
1 votes Thanks 3
Ch021102
Saya sudah tahu jika ditetesi asam maka akan jadi merah
fatihahalhusna
gak yang warna merah itu apa bila ditetesi asam adalah lakmus bukan PP, kalau PP seperti keterangan saya diatas
apabila ditetesi dengan asam tidak berubah warna
apabila ditetesi basa akan berubah warna menjadi merah
(Jawab: B)
selamat belajar