June 2023 1 1 Report
5.

Cermati kutipan novel Berikut!

Novel "Bekisar Merah" dengan tokoh Sasi mengisahkan kehidupan pen- duduk Karangsoga yang miskin.Pemaparan alam pedesaan sangat kuat. Tokoh cerita digambarkan melalui suara batinnya. Penulisannya sangat akrab dengan situasi pedesaan dan kemiskinan.

Kalimat ulasan yang menyatakan ke- unggulan novel tersebut adalah

a. Penduduk Karangsoga yang miskin diangkat oleh penulis "Bekisar Merah" agar kita lebih paham memaknai kemiskinan.

b. Novel ini mengisahkan tokoh-tokoh yang hidup di Karangsoga, termasuk Sasi, yang hidup dalam kemiskinan.

c. Novel ini menggambarkan batin tokoh- tokoh yang miskin yang tinggal di Karangsoga tempat tinggal penulis.

d. Penulis yang akrab dengan alam pedesaan mampu mengangkat desa miskin Karangsoga melalui batin pelakunya dalam sebuah novel.​

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.