Dalam kantong terdapat 10 bola bernomor 1-10.jika sebuah bola di ambil secara acak.maka peluang bola yang terambil bernomor faktor dari 10 adalah A.1/5 B.2/5 C.3/5 D.4/5
Beserta caranya
HilmyAllam
Faktor dari 10= 1, 2, 5, 10. karena tidak ada keterangan kalau bola tidak dikembalikan lagi, maka peluang : 4/10 = 2/5
byk kejadian = 4
peluang = 4/10 = 2/5