5 masalah yang terjadi dikota dan desa terkait dengan mobilitas penduduk
sarahns
1. Wilayah diperkotaan akan mengalami penurunan kapasitas daya tampung. 2. Diwilayah perkotaan akan terjadi kejenuhan karena jumlah penduduk yang semakin besar 3. Lapangan pekerjaan di pedesaan tidak akan maju, jadi pertanian lagi pertanian lagi 4. Terjadinya peningkatan urbanisasi yang tidak terkendali 5. Diperkotaan yang semakin maju akan terjadi perusakan lingkungan karena polusi, limbah dll
0 votes Thanks 1
larasatyyunita Bagi Wilayah Pedesaan Desa kehilangan tenaga kerja produktif karena banyak yang pergi ke kota; Lahan-lahan pedesaan banyak yang terlantar; Desa tidak berkembang; Proses pembangunan desa terhambat karena tenaga kerja yang terdidik banyak yang melakukan urbanisasi. Modal desa beralih ke kota. Bagi Wilayah Perkotaan Terjadi ketegangan sosial; Meningkatnya jumlah tenaga kerja yg tidak terdidik dan terlatih; Demoralisasi; Tingkat kriminalitas tinggi; Adanya pemukiman kumuh (slum area), serta terganggunya ketertiban dan kebersihan kota.
2. Diwilayah perkotaan akan terjadi kejenuhan karena jumlah penduduk yang semakin besar
3. Lapangan pekerjaan di pedesaan tidak akan maju, jadi pertanian lagi pertanian lagi
4. Terjadinya peningkatan urbanisasi yang tidak terkendali
5. Diperkotaan yang semakin maju akan terjadi perusakan lingkungan karena polusi, limbah dll
Bagi Wilayah Pedesaan
Desa kehilangan tenaga kerja produktif karena banyak yang pergi ke kota; Lahan-lahan pedesaan banyak yang terlantar; Desa tidak berkembang; Proses pembangunan desa terhambat karena tenaga kerja yang terdidik banyak yang melakukan urbanisasi.
Modal desa beralih ke kota.
Bagi Wilayah Perkotaan
Terjadi ketegangan sosial; Meningkatnya jumlah tenaga kerja yg tidak terdidik dan terlatih; Demoralisasi; Tingkat kriminalitas tinggi; Adanya pemukiman kumuh (slum area), serta terganggunya ketertiban dan kebersihan kota.