4. Perhatikan pernyataan berikut! (1) melakukan wawancara (2) mengadakan janji dengan narasumber (3) membuat daftar pertanyaan (4) menentukan tema (5) mencatat pokok=pokok isi wawancara
Jika ingin mewawancarai seorang tokoh, urutan kegiatan tersebut yang benar adalah …
Wawancara
--------------------
Urutan kegiatan wawancara :
(2). mengadakan janji dengan narasumber.
(4). menentukan tema.
(3). membuat daftar pertanyaan.
(1). melakukan wawancara.
(5). mencatat pokok
Penjelasan:
wawancara adalah kegiatan mengumpulkan informasi dari seorang narasumber.
Mapel : Bhs. indo.
Materi : Wawancara.
Kelas : 5.
Semoga membantu.