1. Pernyataan tentang besaran yang benar pada gerak meningkat beraturan adalah.... A. Percepatan sama dengan nol. B. Kecepatan linier tetap,kecepatan anugler berubah. C. Kecepatan linier berubah, kecepatan anugler tetap. D. Kecepatan linier dan kecepatan anugler berubah. E. Kecepatan linier dan kecepatan anugler tetap.
2. Sebuah batu diikat pada ujung tali yang panjangnya 0,5 m kemudian diputar mendaftar. Jika batu melakukan 10 putar selama 5 detik, periode batu tersebut adalah... A. 0,5 detik B. 1 detik C. 2 detik D. 1 /4 detik E. 5 detik
Verified answer
• GMB1][
Pernyataan tentang besaran yang benar pada gerak melingkar beraturan adalah....
C. Kecepatan linier berubah, kecepatan anugler tetap. ✔️
2][
n = 10
t = 5 s
f = __?
frekuensi
f = n / t
f = 10 / 5 = 2 Hz ✔️