4. deskripsikan gambar diatas berkaitan dengan lokasi Indonesia yang strategis! 5. pentingkah kita sebagai warga negara untuk menjaga wilayah Indonesia berkaitan dengan lokasi Indonesia yang strategis? jelaskan!
leonhato
4. berdasarkan gambar, Indonesia adalah negara yang lokasinya strategis yang kaya sumber lautnya. Indonesia memiliki lautan yang luas dan juga didalamnya ada bermacam-macam jenis ikan, terumbu karang, dll. Hal ini sangat berpotensi dan bisa menjadi sumber mata pencaharian bagi nelayan.
5. penting. karena dengan menjaga Indonesia. Maka kita ikut melestarikan sumber-sumber alam didalamnya. Kondisi lingkungan negara kita tetap terjaga dengan baik akan membuatnya semakin subur dan meningkatkan taraf kehidupan kita.
5. penting. karena dengan menjaga Indonesia. Maka kita ikut melestarikan sumber-sumber alam didalamnya. Kondisi lingkungan negara kita tetap terjaga dengan baik akan membuatnya semakin subur dan meningkatkan taraf kehidupan kita.