4.tent.warna lakmus,jenis hidrolisis dan sifat larutan A.kalium asetat(ch3cook) B.natrium klorat(naclo3) C.amonium sianida D.amonium sulfat.
panda25
Kelas XI pelajaran kimia kategori hidrolisis kata kunci: hidrolisis, asam, basa, garam
jenis jenis hidrolisis: 1) garam yang terdiri dari spesi asam lemah dan basa kuat garam jenis ini mengalami hidrolisis sebagian bersifat basa, PH > 7 membirukan lakmus merah
2)garam yang terdiri dari spesi asam kuat dan basa lemah garam jenis ini mengalami hidrolisis sebagian bersifat asam, PH < 7 memerahkankan lakmus biru
3)garam yang terdiri dari spesi asam kuat dan basa kuat garam jenis ini TIDAK mengalami hidrolisis bersifat netral, PH = 7
4)garam yang terdiri dari spesi asam lemah dan basa lemah garam jenis ini mengalami hidrolisis total bersifat basa, PH > 7; jika Kb> Ka; membirukan lakmus merah bersifat asam, PH < 7; jika Ka > Kb; memerahkan lakmus biru
pelajaran kimia
kategori hidrolisis
kata kunci: hidrolisis, asam, basa, garam
jenis jenis hidrolisis:
1) garam yang terdiri dari spesi asam lemah dan basa kuat
garam jenis ini mengalami hidrolisis sebagian
bersifat basa, PH > 7
membirukan lakmus merah
2)garam yang terdiri dari spesi asam kuat dan basa lemah
garam jenis ini mengalami hidrolisis sebagian
bersifat asam, PH < 7
memerahkankan lakmus biru
3)garam yang terdiri dari spesi asam kuat dan basa kuat
garam jenis ini TIDAK mengalami hidrolisis
bersifat netral, PH = 7
4)garam yang terdiri dari spesi asam lemah dan basa lemah
garam jenis ini mengalami hidrolisis total
bersifat basa, PH > 7; jika Kb> Ka; membirukan lakmus merah
bersifat asam, PH < 7; jika Ka > Kb; memerahkan lakmus biru
jawaban dan keterangan ada pada lampiran