39. Beni dan keluarganya hidup di daerah perkotaan. Mereka tinggal di daerah yang padat penduduk. Banyak sampah rumah tangga yang dihasilkan di daerah tersebut Sementara itu, tempat penampungan sampah di daerah tersebut tidak mampu menampung seluruh sampah yang dihasilkan. Oleh sebab itu, banyak warga yang membuang sampah ke sungai. Tulislah dampak yang mungkin terjadi jika hal tersebut dilakukan terus-menerus.
yusnabara142
Jawaban:akan terjadi bencana alam seperti banjir longsor dan dll seperti kita ketahui sampah adalah dampak negativ terjadinya hambatan saluran air yang telah tercemari maaf kalo ada yang kurang