jennykrisnazahara
Daerah Myanmar bagian tengah berupa dataran rendah. Daerah tersebut mengalir Sungai Irrawaddy. Sungai Irrawaddy merupakan sungai terpanjang di Myanmar. Bagian utara terdapat Pegunungan Kumon dengan puncak tertinggi Gunung Hkakabo Razi (5.881 m). Di bagian barat terdapat Pegunungan Arakan dengan puncak tertinggi Gunung Victoria (3.052 m). Adapun di bagian selatan terdapat Pegunungan Tenasserim.