29. Di bawah ini pernyataan yang benar tentang interval nada terts adalah ... A Interval nada dari nada yang satu ke nada yang sama. B. Interval nada satu ke nada kedua di atas atau di bawahnya. C. Interval nada satu ke nada ketiga di atas atau di bawahnya. D. Interval nada satu ke nada keempat di atas atau di bawahnya.
30. Perhatikan interval lagu berikut! 1 - 12-1-1 -12- 1 - 1 Di bawah ini judul lagu yang sesuai dengan interval lagu di atas adalah A Tanah Air B. Hari Merdeka C. Maju Tak Gentar D. Halo-halo Bandung
29. C. Interval nada satu ke nada ketiga di atas atau di bawahnya.
30. A. Tanah Air.
Penjelasan:
29. Terts >> interval nada dari nada satu ke nada ketiga (2 nada). contoh: do ke mi (1-3).
30. Tanah air merupakan lagu yang berinterval Minor seperti interval nada lagu yang di atas itu. Sementara Hari Merdeka, Maju Tak Gentar, Halo-halo Bandung merupakan lagu yang berinterval Mayor ya.
Jawaban:
29. C. Interval nada satu ke nada ketiga di atas atau di bawahnya.
30. A. Tanah Air.
Penjelasan:
29. Terts >> interval nada dari nada satu ke nada ketiga (2 nada). contoh: do ke mi (1-3).
30. Tanah air merupakan lagu yang berinterval Minor seperti interval nada lagu yang di atas itu. Sementara Hari Merdeka, Maju Tak Gentar, Halo-halo Bandung merupakan lagu yang berinterval Mayor ya.
Semoga membantu!
Jadikan jawaban terbaik!