21. Selain para rasul, ada orang yang diutus sebagai penyeru kepada tuhan atau menjadi pemimpin spiritual, yaitu…
a. Rasul b. Nabi c. Dukun d. Raja e. Rahib
22. Hukum bacaan nun mati pada kata Man aamana adalah…
a. Izhar b. IzharSyafawi c. Iqlab d. IkhfaSyafawi e. IdgamBigunnah
23. Sebagian besar nabi dan rasul memimpin suatu kaum, sedangkan yang diutus untuk seluruh alam adalah…
a. Nabi Adam a.s b. Nabi Ibrahim a.s c. Nabi Nuha.s d. Nabi Muhammad saw. e. Nabi Musa a.s
24. Golongan manusia tidak mampu memenuhi kebutuhan hidupnya, disebut kaum…
a. Du’afa b. Agniya c. Al-Qurba d. Ansar e. Muhajirin
25. Nabi Ibrahim mampu mengalahkan kecongkakkan dan kezaliman raja…
a. Fir’aun b. Namruz c. Philip d. Nero e. Hammurabi
26. Berikut contoh kaum Du’afa, kecuali …
a. Anak yatim b. Fakir Miskin c. Anak terlantar d. Meminta-minta e. Koruptor
27. Nabi yang mampu mengalahkan kecongkakan dan kezaliman fir’aun adalah..
a. Nabi Ibrahim b. Nabi Yusuf c. Nabi Ya’qub d. Nabi Musa e. Nabi Isa
28. Berikut kelompok manusia yang tidak termasuk kaum du’afa yaitu...
a. Anak yatim b. Fakir Miskin c. Anak jalanan d. Pengusaha yang berhutang e. Peminta-minta
29. Kaitan iman kepada rasul-rasul Allah dan iman kepada malaikat-malaikat Allah, yaitu….
a. Para rasul bersahabat dengan malaikat b. Para rasul membutuhkan malaikat untuk mengamalkan ajarannya c. Para rasul menerima wahyu dengan perantara malaikat d. Malaikat menuntun para rasul kejalan kebenaran e. Malaikat tidak membutuhkan para rasul dalam menyampaikan wahyu Allah
30. Nun mati pada kalimat waminHum dibaca …
a. Idgam b. Ikhfa c. Izhar d. Iqlab e. Tafkhim
31. Utusan Allah yang membawa syariat baru disebut…
a. Nabi b. Rasul c. Dukun d. Raja e. Khalifah
32. Jamii’an artinya …
a. Semua b. Sebagian c. Separuh d. Sepertiga e. Setengah
33. Sifat-sifat Rasulullah saw. Yang patut diteladani yaitu… a. Jarang bergaul dengan masyarakat b. Keras dan tegas c. Tidak pernah menuntut dan suka menggerutu d. Tidak tergesa-gesa e. Perhitungan 34. Alif pada kata walmiskiin dibaca…
a. Qadariyah b. Makkiyah c. Madaniyah d. Qamariyah e. Syamsiyah
35. Dalam melaksanakan tugas nyaseorang rasul dibekali kemampuan luar biasa yang diberi Allah berupa…
a. Sihir b. Syair c. Mukjizat d. Senjata e. Kekayaan
36. Wabnassabiil artinya …
a. Peminta-minta b. Berhutang c. Musafir d. Anak yatim e. Fakir miskin
37. Setiap rosul diutus memiliki ajaran pokok yang sama, yaitu…
a. Perintah menyediakan sesaji b. Perintah menyembah Allah c. Perintah melaksanakan haji d. Perintah berperang
38. Perbuatan boros sama dengan orang yang …
a. Munafik b. Musyrik c. Kufur d. Beriman e. Bertakwa
39. Iman kepada rasul-rasul Allah termasuk rukun iman yang ke…
a. Satu b. Dua c. Tiga d. Empat e. Lima
40. Mubadziriin artinya orang-orang yang berbuat ….
Jawaban No. 29 adalah C. Para Rasul menerima wahyu dengan perantara Malaikat.
Jawaban No. 30 adalah C. Izhar
Jawaban No. 31 adalah B. Rasul
Jawaban No. 32 adalah A. Semua
Jawaban No. 33 adalah D. Tidak Tergesa-gesa
Jawaban No. 34 adalah D. Qadariah
Jawaban No. 35 adalah C. Mukjizat
Jawaban No. 36 adalah C. Musafir
Jawaban No. 37 adalah B. Perintah Menyembah Allah
Jawaban No. 38 adalah C. Kufur
Jawaban No. 39 adalah D. Empat
Jawaban No. 40 adalah D. Boros
PENJELASAN
No. 21
Jawabannya B. Nabi, karena utusan Allah yang jelas adalah Nabi dan Rasul. Bukan Dukun, Raja ataupun Rahib seperti pada pilihan lainnya.
No. 22
Jawabannya adalah A. Izhar karena huruf nun bertemu dengan huruf izhar yakni Alif atau Hamzah.
No. 23
Jawabannya adalah D. Nabi Muhammad SAW karena sesuai dengan julukannya yakni Rahmatan Lil ’Alamin yang artinya rahmat bagi semua alam.
No. 24
Jawabannya adala A. Du’afa karena kata ini dalam bahasa arab berarti lemah baik itu iman, keuangan dan juga fisik.
No. 25
Jawbannya adalah B. Namrudz, kisah nabi Ibrahim diterangkan di dalam al- quran surah Al-An'am bagaimana ia melawan Raja Namrudz.
No. 26
Jawabannya adalah E. Koruptor karena tidak sesuai dengan apa yang dimaksud kaum Dhu’afa.
No. 27
Jawabannya adalah D. Musa, kisah Nabi Musa melawan Fir’aun adalah kisah yang diceritakan di surah Al-A’raaf.
No. 28
Jawabannya adalah D. Pengusaha yang berutang, karena tidak digolongkan oleh syari’at sebagai kaum du’afa.
No 29
Jawabannya adalah C. Para Rasul menerima wahyu dengan perantara malaikat. Karena dengan mengimani rasul maka kita sekaligus akan mengimani malaikat karena malaikatlah yang menyampaikat wahyu kepada para rasul Allah.
No. 30
Jawabannya adalah C. Izhar karena Nun bertemu dengan huruf izhar yakni Ha.
No. 31
Jawabannya adalah B. Rasul, karena salah satu perbedaan nabi dan rasul adalah para rasul diutus dengan membawa syariat baru sementara nabi diutus untuk menguatkan ajaran yang dibawa rasul sebelumnya.
No. 32
Jawabannya adalah A. Semua, artian ini bisa dilihat pada surah Ali Imran 103 yang berbunyi وَاعْتَصِمُوا (أَنْتُمْ) بِحَبْلِ اللهِ جَمِيعًا. Arti ayat ini adalah “Dan menetapilah kalian semuanya pada tali (peraturan) Allah.”. Kata Jamii’an adalah kata yang diartikan semua pada ayat tersebut.
No. 33
Jawabannya adalah D. Tidak Tergesa-gesa, karena Rasulullah mengutuk sifat tergesa-gesa dan menyamakannya dengan sifat setan. Beliau menganjurkan dan mencontohkan sifat tidak tergesa-gesa. Jawaban D adalah karena pilihan pada poin lain tidak mewakili sifat Rasulullah.
No 34
Jawabannya adalah D. Qamariah karena huruf alif bertemu dengan huruf qamariah yakni ا, huruf qamariah sendiri ada 14 yakni ا ب ج ح خ ع غ ف ك ق م و هـ ي.
No 35
Jawabannya adalah C. Mukjizat, karena dari arti kata ini saja kita bisa mengetahui bahwa keistimewaan berupa mukjizat hanya melekat pada nabi dan rasul. Adapun pilihan lainnya seperti sihir, syair, senjata dan kekayaan bukanlah kemampuan luar biasa dan lagi bisa diperoleh manusia biasa.
No. 36
Jawabannya adalah C. Musafir karena arti dari kata tersebut adalah orang yang terlantar di perjalanan. Jadi maknanya lebih dekat ke musafir ketimbang peminta-pinta, berhutang, fakir miskin atau pun anak yatim.
No. 37
Jawabannya adalah B. Perintah menyembah Allah, karena ajaran pokok dari Islam adalah menyembah Allah dan menjadi ini ajaran semua nabi dan rasul.
No. 38
Jawabannya adalah C. Kufur, karena dalam surah AL-Isra, perbuatan boros atau mubazir disamakan dengan perbuatan setan yang suka mengikari Allah. makna dari Kufur sendiri adalah mengingkari Allah SWT.
No. 39
Jawabannya adalah D. Empat, karena urutan pertama adalah Iman kepada Allah, urutan kedua adalah Iman kepada Malaikat, urutan ketiga adalah Iman kepada kitab Allah, dan urutan keempat adalah Iman kepada Rasul Allah.
No. 40
Jawabannya adalah D. Boros, mubadziriin sediri sudah diserap oleh bahasa indonesia menjadi kata Mubazir dan diartikan sebagai menjadi sia sia, tak berguna dan terbuang buang. Makna ini dekat dengan artian kata Boros.
Kelas : SMA
Pelajaran : Pendidikan Agama Islam
Kategori : Kumpulan Soal Ujian
Kata Kunci : Nabi, Rasul, Idgham, Raja Namrudz
Jawaban No. 21 adalah B. Nabi
Jawaban No. 22 adalah A. Izhar
Jawaban No. 23 adalah D. Nabi Muhammad SAW
Jawaban No. 24 adalah A. Du’afa
Jawaban No. 25 adalah B. Namrudz
Jawaban No. 26 adalah E. Koruptor
Jawaban No. 27 adalah D. Nabi Musa
Jawaban No. 28 adalah D. Pengusaha Yang Berhutang
Jawaban No. 29 adalah C. Para Rasul menerima wahyu dengan perantara Malaikat.
Jawaban No. 30 adalah C. Izhar
Jawaban No. 31 adalah B. Rasul
Jawaban No. 32 adalah A. Semua
Jawaban No. 33 adalah D. Tidak Tergesa-gesa
Jawaban No. 34 adalah D. Qadariah
Jawaban No. 35 adalah C. Mukjizat
Jawaban No. 36 adalah C. Musafir
Jawaban No. 37 adalah B. Perintah Menyembah Allah
Jawaban No. 38 adalah C. Kufur
Jawaban No. 39 adalah D. Empat
Jawaban No. 40 adalah D. Boros
PENJELASAN
No. 21
Jawabannya B. Nabi, karena utusan Allah yang jelas adalah Nabi dan Rasul. Bukan Dukun, Raja ataupun Rahib seperti pada pilihan lainnya.
No. 22
Jawabannya adalah A. Izhar karena huruf nun bertemu dengan huruf izhar yakni Alif atau Hamzah.
No. 23
Jawabannya adalah D. Nabi Muhammad SAW karena sesuai dengan julukannya yakni Rahmatan Lil ’Alamin yang artinya rahmat bagi semua alam.
No. 24
Jawabannya adala A. Du’afa karena kata ini dalam bahasa arab berarti lemah baik itu iman, keuangan dan juga fisik.
No. 25
Jawbannya adalah B. Namrudz, kisah nabi Ibrahim diterangkan di dalam al- quran surah Al-An'am bagaimana ia melawan Raja Namrudz.
No. 26
Jawabannya adalah E. Koruptor karena tidak sesuai dengan apa yang dimaksud kaum Dhu’afa.
No. 27
Jawabannya adalah D. Musa, kisah Nabi Musa melawan Fir’aun adalah kisah yang diceritakan di surah Al-A’raaf.
No. 28
Jawabannya adalah D. Pengusaha yang berutang, karena tidak digolongkan oleh syari’at sebagai kaum du’afa.
No 29
Jawabannya adalah C. Para Rasul menerima wahyu dengan perantara malaikat. Karena dengan mengimani rasul maka kita sekaligus akan mengimani malaikat karena malaikatlah yang menyampaikat wahyu kepada para rasul Allah.
No. 30
Jawabannya adalah C. Izhar karena Nun bertemu dengan huruf izhar yakni Ha.
No. 31
Jawabannya adalah B. Rasul, karena salah satu perbedaan nabi dan rasul adalah para rasul diutus dengan membawa syariat baru sementara nabi diutus untuk menguatkan ajaran yang dibawa rasul sebelumnya.
No. 32
Jawabannya adalah A. Semua, artian ini bisa dilihat pada surah Ali Imran 103 yang berbunyi وَاعْتَصِمُوا (أَنْتُمْ) بِحَبْلِ اللهِ جَمِيعًا. Arti ayat ini adalah “Dan menetapilah kalian semuanya pada tali (peraturan) Allah.”. Kata Jamii’an adalah kata yang diartikan semua pada ayat tersebut.
No. 33
Jawabannya adalah D. Tidak Tergesa-gesa, karena Rasulullah mengutuk sifat tergesa-gesa dan menyamakannya dengan sifat setan. Beliau menganjurkan dan mencontohkan sifat tidak tergesa-gesa. Jawaban D adalah karena pilihan pada poin lain tidak mewakili sifat Rasulullah.
No 34
Jawabannya adalah D. Qamariah karena huruf alif bertemu dengan huruf qamariah yakni ا, huruf qamariah sendiri ada 14 yakni ا ب ج ح خ ع غ ف ك ق م و هـ ي.
No 35
Jawabannya adalah C. Mukjizat, karena dari arti kata ini saja kita bisa mengetahui bahwa keistimewaan berupa mukjizat hanya melekat pada nabi dan rasul. Adapun pilihan lainnya seperti sihir, syair, senjata dan kekayaan bukanlah kemampuan luar biasa dan lagi bisa diperoleh manusia biasa.
No. 36
Jawabannya adalah C. Musafir karena arti dari kata tersebut adalah orang yang terlantar di perjalanan. Jadi maknanya lebih dekat ke musafir ketimbang peminta-pinta, berhutang, fakir miskin atau pun anak yatim.
No. 37
Jawabannya adalah B. Perintah menyembah Allah, karena ajaran pokok dari Islam adalah menyembah Allah dan menjadi ini ajaran semua nabi dan rasul.
No. 38
Jawabannya adalah C. Kufur, karena dalam surah AL-Isra, perbuatan boros atau mubazir disamakan dengan perbuatan setan yang suka mengikari Allah. makna dari Kufur sendiri adalah mengingkari Allah SWT.
No. 39
Jawabannya adalah D. Empat, karena urutan pertama adalah Iman kepada Allah, urutan kedua adalah Iman kepada Malaikat, urutan ketiga adalah Iman kepada kitab Allah, dan urutan keempat adalah Iman kepada Rasul Allah.
No. 40
Jawabannya adalah D. Boros, mubadziriin sediri sudah diserap oleh bahasa indonesia menjadi kata Mubazir dan diartikan sebagai menjadi sia sia, tak berguna dan terbuang buang. Makna ini dekat dengan artian kata Boros.