Sebuah pesawat terbang melaju dengan kecepatan 300 km/jam pada menit pertama. kecepatan pada menit berikutnya 1 1/2 kali dari kecepatan sebelumnya. panjang lintasan seluruhnya 4 menit pertama adalah ? ( UN tahun ajaran 2013/2014 IPA )
chintya27
300km/jam = 300km/60menit = 5km/menit ..pada menit pertama 1 1/2 x 300km/jam = 450km/jam = 450km/60menit = 7,5km/menit ..pada menit kedua panjang lintasan = 5+7,5+11,25+16,875 =40,625 km
1 1/2 x 300km/jam = 450km/jam = 450km/60menit = 7,5km/menit ..pada menit kedua
panjang lintasan = 5+7,5+11,25+16,875 =40,625 km