September 2018 1 15 Report
Aktivitas Kelompok
Baca tulisan pada kotak di atas, kemudian diskusikan dengan teman kalian
dalam kelompok, apa isi dari tulisan tersebut!
Tuliskan kesimpulan dari hasil diskusi!
kesimulannya yg panjang yahh ^^

Target PDB Sektor Pertanian 2012 Naik 3,69 Persen
JAKARTA, KOMPAS.com- (Bisnis dan Keuangan)
Menteri Pertanian Suswono, Senin (2/1/2012), dalam konferensi pers awal tahun
mengatakan, tahun 2012 Kementan mendapatkan alokasi dana Rp 17,81 triliun.
Anggaran itu untuk alokasi 12 program. Juga untuk mendukung pencapaian surplus
produksi beras 10 juta ton tahun 2014.
Kementan juga disetujui mendapat alokasi tambahan yang berasal dari dana
kontigensi pemerintah sebesar Rp 1,775 triliun. Juga masih ada alokasi anggaran
subsidi pupuk Rp 16,94 triliun, dan subsidi benih Rp 279,86 miliar serta cadangan
benih nasional Rp 367,1 miliar.
Melalui pengalokasian anggaran itu, ditargetkan 2012 pertumbuhan PDB sektor
pertanian 3,69 persen, penyerapan tenaga kerja 44,52 juta orang.


More Questions From This User See All

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.