Setiap bulan, Mia selalu menyisihkan uang sakunya dan menyimpannya di bank. Setelah 4 tahun menabung, kini uang tabungan Mia mencapai Rp 1.200.000,00. Mia mengambil 17,5% dari uang tabungannya tersebut untuk membantu temannya yang sedang terkena banjir.
pertanyaan.........
1. Besar uang yang diambil dari tabungan Mia adalah..... A. Rp 450.000,00 B. Rp 210.000,00 C. Rp 45.000,00 D.Rp 21 .000,00
2.Jika 17,5% dinyatakan dalam pecahan biasa maka PECAHAN YANG BENAR....
A.7/40 B.7/20 C.7/400 D.7/200
TOLONG DIKERJAKAN DENGAN MEMAKAI CARA.. TERIMAKASIH
1.200.000 x 17,5/100
=210.000
2. A karena:
17,5% = 17,5/100=
=175/1000
=7/40