Hasil dari cos 60 derajat + sin 45 derajat + 1/2 tan 60 derajat adalah
Dherld
Cos 60° + Sin 45° + 1/2 Tan 60 = 1/2 + 1/2√2 + 1/2√3
Itu jawabannya, berhenti disitu karena angka pada akar tidak sama maka tidak bisa ditambah lagi, kalrena akar hanya bisa ditambah dan dikurang dengan angka akar yang sama pula.
= 1/2 + 1/2√2 + 1/2√3
Itu jawabannya, berhenti disitu karena angka pada akar tidak sama maka tidak bisa ditambah lagi, kalrena akar hanya bisa ditambah dan dikurang dengan angka akar yang sama pula.
Semoga membantu:)