November 2023 0 3 Report
2. Materi pembahasan organ pencernaan dan tekanan Tahukah kamu bahwa di dalam saluran pencernaan juga melibatkan tekanan ? tekanan dalam saluran pencernaan berkisar di antara 0,5 hingga 5 kilo pasca (kPa). Tekanan dalam usus halus berkisar diantara 1,5 hingga 1,9 kPa, sedangkan dalam usus besar berkisar diantara 2,1- 2,8kPa.tekanan ini dihasilkan oleh gaya otot polos pada saluran pencemaan. Tekanan ini yang membuat makanan dapat terus bergerak mulai dari mulut menuju anus. diskusikan besar tekanan pada masing² organ pencernaan seperti:
✓Esofagus
✓Lambung
✓Usus dua belas jari
✓Usus kosong
✓Usus penyerapan
✓Usus besar
✓ Rektum
✓Anus

(tolong diberi penjelasan tekanannya berapa dan kenapa tekanannya segitu)​

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.