1. Agung melakukan perjalanan mudik dari kota semarang ke kota yogjakarta. di perjalanan pengendara tersebut mengisi bensin tiga kali, yaitu 8/5 liter, 7/5 liter, dan 12/5 liter. Berapa liter bensin yang telah di isi oleh pengendara tersebut selama perjalanan mudik?
2. seorang penggali sumur setiap 2, 1 /2 jam dapat menggali sedalam 2,3/2 m. berapa dalam sumur tergali, jika penggali bekerja 1/2 jam?
IvanaA
1. Tiga kali isi bensi berarti di tambahkan : 8/5 + 7/5 + 12/5 = 27/5 liter atau 5, 2/5 liter atau 5,4liter
2. setiap 5/2 jam menggali 7/2 m jadi 1/2 jam : 7/2 : 5/2 x 1/2 = 7/2 x 2/5 x 1/2 =14/20 atau 7/10 m atau 0,7m
8/5 + 7/5 + 12/5 = 27/5 liter atau 5, 2/5 liter atau 5,4liter
2. setiap 5/2 jam menggali 7/2 m
jadi 1/2 jam :
7/2 : 5/2 x 1/2 =
7/2 x 2/5 x 1/2 =14/20 atau 7/10 m atau 0,7m