1.tuliskan manfaat tumbuhan bagi manusia dan lingkungannya (10) 2.tuliskan 7 peranan tumbuhan bagi makhluk lain 3.tuliskan 6 tujuan adaptasi pada tumbuhan
Fikans
Manfaatnya adalah manusia jadi dapat mengonsumsi asupan makanan lebih dari tumbuhan karna tumbuhan lah kita jadi sehat
3 votes Thanks 4
Naufreak
Manfaat tumbuhan bagi manusia: 1. Sebagai sumber respirasi kita. Atau pengahasil oksigen 2. Salah satu sumber pangan manusia 3. Dimanfaatkan berbagai tubuh tumbuhan untuk kebutuhan manusia. Seperti kayu, kain, dll. 4. Untuk pengobatan penyakit pada manusia 5. Sebagai penghias ruangan, maupun rumah.
Peranan tumbuhan bagi makhluk lain: 1. Tempat berlindung bagi tupai maupun burung burung kecil 2. Sumber pangan bagi makhluk pemakan tumbuhan 3. Penghasil oksigen untuk respirasi makhluk hidup lainnya
Tujuan adaptasi tumbuhan: 1. Untuk bertahan hidup pada lingkungan yang baru 2. Menyesuaikan diri dengan lingkungan sekitarnya 3. Mempertahankan proses hidupnya sevara sempurna, baik dalam mencari sumber energi, maupun berkembang biak.
Jawaban diatas bisa dikembangkan sendiri, semoga membantu :)
1. Sebagai sumber respirasi kita. Atau pengahasil oksigen
2. Salah satu sumber pangan manusia
3. Dimanfaatkan berbagai tubuh tumbuhan untuk kebutuhan manusia. Seperti kayu, kain, dll.
4. Untuk pengobatan penyakit pada manusia
5. Sebagai penghias ruangan, maupun rumah.
Peranan tumbuhan bagi makhluk lain:
1. Tempat berlindung bagi tupai maupun burung burung kecil
2. Sumber pangan bagi makhluk pemakan tumbuhan
3. Penghasil oksigen untuk respirasi makhluk hidup lainnya
Tujuan adaptasi tumbuhan:
1. Untuk bertahan hidup pada lingkungan yang baru
2. Menyesuaikan diri dengan lingkungan sekitarnya
3. Mempertahankan proses hidupnya sevara sempurna, baik dalam mencari sumber energi, maupun berkembang biak.
Jawaban diatas bisa dikembangkan sendiri, semoga membantu :)